KOMPONEN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
KOMPONEN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
Sistem Teknologi Informasi adalah
sistem yang terbentuk sehubungan dengan penggunaan teknologi informasi.Komponen
utamasistem teknologi informasi yaitu:
- Perangkat keras(
hardware), merupakan perangkat computer yang digunakan oleh pengguna.
- Perangkat Lunak (Software), adalah
media atau suatu perangkat yang dapat membantu mengoptimalkan hardware
agar dapat digunakan oleh pengguna atau brainware. Yang mana software
dapat di bagi menjadi 2 yaitu : softeare sistem atau sering di sebut
sebagai OS (operating system), serta software aplikasi yang mana merupakan
aplikasi pendukung yang berada pada OS untuk memaksimalkan kinerja computer.
- Orang (brainware), adalah
komponen yang palin peting dari teknologi informasi, tanpa adanya
brainware atau pengguna komputer tidak akan bisa beroperasi. Karena sebenarnya
fungsi komputer itu adalah penunjang kebutuhan manusia.
Komentar
Posting Komentar